Kumpulan Kata-Kata Motivasi Yang Menginspirasi
Diposting oleh dwinur
Tweet Motivasi dari akun twitter
@motivasiana yang bionya berbunyi Motivasi itu seperti mandi, harus dilakukan
setiap hari :D yuk dapatkan motivasi tiap hari dari kami, Salam Hebat !!
“Salah satu hal
yang menyakitkan tentang patah hati adalah dia tak pernah berteriak hingga tak
ada yang mendengarnya kecuali dirimu sendiri.”
“Terlalu
memfokuskan diri pada apa yang kamu inginkan akan membuatmu sulit untuk
beryukur.”
“Janganlah kamu
mencari-cari kekurangan orang lain, disaat mereka bersedia menerima kekurangan
milikmu.”
“Yg terpenting,
km harus setuju dgn apa yg km lakukan. Entah orang lain setuju entah tidak, itu
urusan mereka.”
“Menyakitkan
ketika kamu akhirnya menemukan seseorang yg begitu berarti dalam hidupmu, hanya
tuk belajar bagaimana cara melepaskannya.”
“Tak perlu iri
atas kemampuan orang lain, jika mereka bisa, kamu juga bisa. Jangan remehkan
dirimu, kamu kuat dari yang kamu bayangkan.”
“Salah satu hal
tersulit dalam hidup adalah tetap menjadi dirimu sendiri ketika semua orang
berusaha mengubahmu menjadi orang lain.”
“Cantik adl saat
apa yg dimiliki org lain tdk membuatmu iri, krn apa yg kau butuhkan adl menjadi
dirimu sendiri.”
“Dalam hidup,
jangan pernah biarkan pendapat seseorang tentangmu mengubah dirimu menjadi
seseorang yg kamu tahu bukan dirimu.”
“Ketika kamu
merasa sulit untuk mewujudkan mimpimu, percayalah bahwa sebuah mimpi yang lebih
besar sedang menantimu. Have Faith!”
“Jangan pernah
melupakan pemberian Tuhan, baik itu anugerah maupun cobaan. Selalu ada makna
disetiap peristiwa. God is Good.”
“Hanya krn
seseorg selalu terlihat kuat & tersenyum di hadapanmu, bkn berarti ia tdk
prnh menangis di blkgmu.”
“Jangan hiraukan
apa yg orang pikirkan tentangmu. Siapa dirimu adalah anugerah dari Tuhan, hanya
padaNya kamu harus mendengar.”
“Hidupmu akan
berubah lebih baik jika kamu bersedia untuk mengubah dirimu terlebih dahulu.
Hanya orang baik yang akan mendapat yang terbaik.”
“Kepercayaan yg
telah hilang mungkin tak akan pernah bisa kembali. Untuk itu, jika kamu telah
dipercaya, jaga jangan sampai kamu kehilangan.”
Dan masih banyak
lagi tweet yang memberi kita motivasi follow @motivasiana
0 komentar:
komentar anda menunjang perkembangan blog ini